Surah Al-Qiamah (سورة القيامة) adalah surat ke-75 dalam Al Quran. Surat ini terdiri atas 40 ayat, termasuk golongan surat Makkiyah serta diturunkan sesudah Surah Al-Qari’ah. Perkataan Al-Qiamah (hari kiamat) diambil dari perkataan Al-Qiamah yang terdapat pada ayat pertama surat ini.
Isi kandungan
- Kepastian terjadinya hari kiamat dan huru-hara yang terjadi padanya
- Jaminan Allah terhadap ayat-ayat Al Quran dalam dada Nabi Muhammad sehingga ia tidak lupa tentang urutan erti dan pembacaannya
- Celaan Allah kepada orang-orang musyrik yang lebih mencintai dunia dan meninggalkan akhirat
- Keadaan manusia di waktu sakaratul maut.
No comments:
Post a Comment