Selain dinamai Al-Fatihah (Pembuka), 
surat pertama Al-Quran ini dinamai juga Ummul Kitab (induk Al-Kitab), 
Ummul Qur'an (induk Al-Qur'an), 
As-Sabu'ul Matsani (Tujuh yang Diulang), 
Ash-Shalah (Solat), 
Al-Hamd (Pujian), 
Al-Wafiyah (yang Sempurna), 
Al-Kanzu (simpanan yang Tebal), 
Asy-Syafiyah (yang Menyembuhkan), 
Asy-Syifa (Obat), 
Al-Kafiyah (yang Mencukupi), 
dan Al-Asas (Pokok).
No comments:
Post a Comment